Social

Dalang Tidak Kencing Semalaman

Aku tidak tahu pasti sih, namun aku menulis ini karena kemarin di rumah terjadi perdebatan kecil. Katanya, dalang itu bisa semalaman tidak kencing karena punya mantra khusus. Aku cuma bisa mikir: lah kok bisa? Nah ini yang bikin janggal — kok bisa? Mantra seperti apa itu?. Namun disini aku tidak percaya begitu aja, pasalnya aneh aja gitu🤔, dan mungkin ada penjelasan yang lebih logis dan realistis. …

Baca Selengkapnya Dalang Tidak Kencing Semalaman

Kebutuhan vs Keinginan

Fenomena yang sering aku temui di sekitar, yaitu seseorang yang membeli barang yang sebenarnya tidak diperlukan. Mungkin ngak masalah sih jika itu memang uang sendiri atau hasil menabung dsb…, masalahnya beberapa orang membeli barang tersebut dengan cara berhutang atau mencicil. Dan seandainya barang tersebut bisa menghasilkan profit, mungkin jauh lebih masuk akal dan ngak ada masalah …

Baca Selengkapnya Kebutuhan vs Keinginan